Menu Tutup

Rezeki Datang Sendiri atau Harus Ikhtiar? Kisah 2 Sahabat UAH yang Ahli Al-Qur’an

Rezeki Datang Sendiri atau Harus Ikhtiar? Kisah 2 Sahabat UAH yang Ahli Al-Qur'an

BERITA FILM TERBARU – Rezeki Datang Sendiri atau Harus Ikhtiar? Kisah 2 Sahabat UAH yang Ahli Al-Qur’an. Dalam sebuah majelis penceramah cerdas, Ustadz Adi Hidayat (UAH) mengisahkan punya dua sahabat saat di Mesir. Keduanyua sama-sama ahli Al-Qur’an namun beda madzhab.

Soal rezeki keduanya juga beda pemikiran, satu berpikir rezeki sudah diatur maka akan datang sendiri, satunya meski diatur tetap harus dicari,

“Saya punya kawan di Mesir dua orang, dua-duanya ahli Qur’an cuma beda mazhab. Soal rezeki menyatakan sesui apa yang ia baca, rezeki itu sudah diatur enggak usah capek-capek ikhtiar entar datang sendiri. Satunya bilang walaupun diatur tetap kita ikhtiar maksimal sehingga kita bisa menjemputnya,” kisah UAH.

Cerita inspiratif ini datang melalui kanal Youtube @MenjemputRidhaAllahChannel. Kisah semacam ini diharapkan bisa memberikan gambaran betapa pentingnya menjemput rezeki.

Untuk membuktikan keyakinannya, salah satu teman memilih untuk melakukan iktikaf di belakang mihrab di sebuah masjid. Dia menyembunyikan dirinya di ruangan tersebut dan bersiap untuk menjemput rezeki yang diatur oleh Allah.

“Mari kita buktikan, jadi yang pertama tadi dia memilih untuk iktikaf sembunyi di belakang mihrab masjid satu ruangan di balik meja dia sembunyi, di satu masjid yang suka ada orang ngasih sedekah makanan,” uangkap UAH.

Begini Akhir Kisahnya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *